Membuat Sales Letter Yang Persuasif
Sebelum anda membuat sales letter, sebaiknya anda tanyakan pada diri anda…. 1.Apa tujuan sales letter anda? Apa yang akan dilakukan pengunjung setelah mencapai landing page anda? Apakah membeli produk? Mengisi formulir? Mendaftar newsletter? Mendapatkan ebook? Langkah pertama sebelum menerapkan strategi apapun adalah menentukan tujuan. Anda harus tahu benar tujuan sales letter anda. 2.Siapa saingan anda? […]
Read more
